Jumat, 20 Maret 2015

Renungan

Pengorbanan Ibu

Pernah Rasullah saw ditanya siapakah orang yang paling kita harus hormati di hidup ini. Maka jawab beliau: IBU sampai tiga kali diulang Rasullah saw. Berikut ini video yang menggambarkan seorang ibu melahirkan anak kembar, yang satu divonis dokter telah tiada. Ibunya mendekap anak yang divonis telah meninggal dan berkata bangunlah anakku, bangunlah anakku sambil berlinang air mata. Untuk terus kisah  klik

Dialog Sopir Taksi  dan Ulama Salafi

Kita semua paham, bahwa  sebaik-baiknya zaman adalah masa Rasullah dan para sahabatnya. Tetapi kita pun kita sadar, bahwa zaman dan peradaban terus berubah modern dan tak dapat ditolak kita. Yang kita tolak adalah cara hidup yang tidak Islami, tidak Qur'ani, tidak mengikuti sunah Rasullah. Berikut ini renungan bagi kita. Silahkan klik video ini

4 komentar:

  1. Bagaimana dengan ramalan datangnya Dajjal, Yajuj wa Majuj

    BalasHapus
  2. Semoga bisa terbuka kebenaran dengan membaca buku Dajjal Ya'juj wa Ma'juj karya Maulana Muhammad Ali, Ma.LL.B ini, Barokalloh...

    BalasHapus
  3. Semoga bisa terbuka kebenaran dengan membaca buku Dajjal Ya'juj wa Ma'juj karya Maulana Muhammad Ali, Ma.LL.B ini, Barokalloh...

    BalasHapus
  4. Saya ingin komentar karena buku Dajjal itu bagus sekali...

    BalasHapus